8.22.2009

Tips Download di Dunia Maya dengan Aman

Ketika mendownload, tentu kita dalam kondisi terkoneksi dengan internet. Berarti terbuka kemungkinan untuk menerima berbagai problem yang muncul di internet. Baik terinfeksi virus atau spam, sampai masalah penggunaan hak cipta di internet.
Menurut Wikipedia, dari seluruh virus yang beredar di duniaa, sebagian besar ditujukan untuk menyerang sistem operasi berbasis Windows, bahkan GNU/Linux.

Hampir 95 persen virus adalah virus komputer bebasis Windows, sisanya, dua persen menyerang linux dengan versi kernel di bawah 1.4 (dan Unix, sebagai source dari Linux, tentunya). Satu persen menyerang Mac OS 9, Mac OS X (tiger, leopard). Sedangkan dua persen sisanya menyerang sistem operasi lain seperti FreeBSD, OS/2 IBM dan Sun operating system.


Berikut ini beberapa tips cara aman dalam melakukan download di internet:
  1. Untuk mencegah masalah penggunaan hak cipta di dunia maya, ada baiknya jika anda menggunakan program-program open cource (freeware) yang tersebar cukup banyak di internet. Istilahnya, jika ada yang gratis untuk apa kita harus melanggar hak cipta karya orang lain. Jadi, gunakanlah program-program yang memang sengaja didistribusikan gratis oleh pembuatnya.
  2. Namun apabila anda memang membutuhkan sebuah program yang bersifat shareware, usahakanlah untuk dapat membeli lisensinya secara legal.
  3. Untuk mencegah hadirnya virus, spyware, malware dan sebagainya, disarankan agar anda lebih berhati-hati dalam memilih extension file yang akan didownload, khususnya extension file.exe.Biasanya pada windows, extension file dari virus adalah exe seperti layaknya program biasa. Karena virus itu sifatnya ex-ecutable (.exe). Tujuannya tentu saja untuk menjalankan virus yang ditanam di dalam file .exe tanpa sepengetahuan penggunanya.
  4. Jika anda mendapatkan file yang berasal dari situs resmi maka resiko tertularnya komputer cukup kecil.
  5. Jika anda mendapat file tersebut bukan dari situs resmi maka disarankan agar anda memilih file dengan extension kompresi seperti ZIP atau RAR. File-file tersebut adalah file yang telah dikompresi agar keamanan file lebih terjaga. Selain itu ukuran file yang kecil tentu akan membuat proses download menjadi lebih cepat.
  6. Cara yang paling ampuh untuk mencegah virus masuk ke komputer anda saat mendownload adalah dengan menginstal program antivirus.

Artikel yang berkaitan



Comments :

8 Komentar to “Tips Download di Dunia Maya dengan Aman”

andie said...
on 

nice post sob.!!
berguna neh.
heheheh.

Gossip said...
on 

Keren tipsnya sob..mantep..n bermanfaat buat yang baca..thx.

Schwarzkophf said...
on 

Nice blog! Nice information!
Thanks for share ....

goceng said...
on 

wah boleh juga nich....

Daniel said...
on 

yap, musti waspada nih...
terkdang tanpa sadar virus bisa nyelip..

arman free money said...
on 

wah... berguna bgd postingannya bos... gw jd sadar,gmana download yg baik... tapi gw jg lagi sedih,cuz KOMPUTER GW DISERANG VIRUS TROJAN and Hijack !!! download program bwd ngilangin virus hijack tu pa bos? thanks b4 buat postingannya yg keren-keren... two thumbs up 4 u!!!

Fehry said...
on 

ud coba pke antivirus yg terupdate blom sob?
klo prlu coba anda scan pd saat safe mode agar virus tersebut ga bkal aktif pd saat startup..
coba pke pcmav+clamAV...

sprei murah said...
on 

gan thanks really good and useful info, success is always yes!
sprei

"Berikan Pendapat Anda Tentang Postingan Ini"

Biography

My photo
Seorang mahasiswa yang hobi ngutak-ngatik blog dan masih melanjutkan kuliahnya di salah satu universitas swasta di kawasan Jakarta yang disebabkan karena banyaknya mata kuliah yang harus diulang. hehehe...
 

Copyright © 2009 by Panduan Berkomputer

Template by Blog Templste 4 U | Modified by Fehry